Saturday 14 February 2015

HIKMAH HIDUP YANG BISA DI AMBIL DARI FILM ONE PIECE

One Piece ! Team Gila yang Luar Biasa

Kaptennya gila, anggotanya gila, tujuannya juga gila.
Lebih gilanya lagi, tiap anggota tim punya tujuan yang berbeda-beda.
Mereka sama-sama berangkat dari “Nothing” untuk kemudian menjadi “Something”. MerekaƂ menjalani semua kesulitan (tantangan) bersama-sama dan saling mendukung antara satu dengan lainnya. Mereka berkembang bersama.
Ada kalanya satu pihak mengandalkan pihak lainnya, anggota lainnya, dalam hal yang tidak dikuasai. Ini manusiawi. Yang penting adalah mereka tetap memberikan yang terbaik, bagaimanapun kurangnya kondisi mereka. Mereka memberikan yang terbaik berdasarkan kesanggupannya masing-masing.
Luffy, Zoro, Sanji, dengan kekuatan fisiknya. Nami, Robin, Chopper, dengan pengetahuannya. Franky, Brook, dengan keterampilannya. Bahkan Usop dengan pikiran negatif nya. Mereka memberikan yang terbaik berdasarkan kemampuannya.
Kepercayaan, Loyalitas, Totalitas, Inisiatif. Itu kunci mereka.
Dan yang paling penting, mereka bisa sangat solid karena “Penulis Cerita”-nya menuliskan kalau mereka itu solid… Kalo Oda bikin cerita mereka gak solid, ya gak akan solid…

~hikmah

junior

Demikian pula, tidak adakah orang yang mencintai atau mengejar atau ingin mengalami penderitaan, bukan semata-mata karena penderitaan itu sendiri, tetapi karena sesekali terjadi keadaan di mana susah-payah dan penderitaan dapat memberikan kepadanya kesenangan yang besar.

0 comments:

Post a Comment

Saran dan kritik anda sangat membantu untuk pengembangan blog ini.

 

Copyright @ 2013 MyWay.